Tujuh hari seminggu
Tak kenal lelah dan waktu
Bermodal suara dan gitarku
Dibawah merah lampu
Berharap orang yang mampu
Sisihkan sedikit uang saku
Ku hanya bernyanyi
Bukan ingin merampok dan mencuri
Permisi izinkanlah kami
Mencoba menghibur
Demi hidupi anak istri
Ku rela tak tidur
Woo..oo.. ku coba menghibur
Woo..oo.. ku rela tak tidur
Tujuh hari seminggu
Jalanan jadi panggungku
Bermodal suara dan gitarku
Ku hanya bernyanyi
Bukan ingin merampok dan mencuri
Permisi izinkanlah kami
Mencoba menghibur
Demi hidupi anak istri
Ku rela tak tidur
Woo..oo.. ku coba menghibur
Woo..oo.. ku rela tak tidur
Buka sedikit hati
Bantu aku menyambung hidup ini
Ku hanya bernyanyi
Bukan ingin merampok dan mencuri
Permisi izinkanlah kami
Mencoba menghibur (ku coba menghibur)
Demi hidupi anak istri
Ku rela tak tidur (ku rela tak tidur)
Permisi izinkanlah kami
Mencoba menghibur (ku coba menghibur)
Demi hidupi anak istri
Ku rela tak tidur (ku rela tak tidur)
Woo..oo.. ku coba menghibur
Woo..oo.. ku rela tak tidur
Woo..oo.. woo..oo..
Izinkanlah ku coba menghibur
Sang Penghibur was written by Rayi Putra & Nino & Astono Andoko.
Sang Penghibur was produced by Rayi Putra & Nino & Astono Andoko.