[Lirik "Bumi dan Bulan"]
[Verse 1: Ilham, Neida]
Bidadari biru berlarut melamun
Merajut sendu berlinang embun
Mengapa kau membiru menyapa seribu tanya?
Buat apa, bila tahu jawabnya
[Chorus: Ilham]
Ooh, kita bagai bumi dan bulan
Berpasangan walau tak sejalan
Mungkin kita harus belajar pada mereka
'Tuk tetap bahagia
(Bagai bumi dan bulan)
[Verse 2: Neida, Ilham & Neida]
Mengapa kau bertanya
(Bila kau tahu) bila kau tahu jawabnya?
Buat apa, kita takkan bersama
[Interlude]
(Dan kita tak akan bersama)
(Oh, oh, oh, oh)
[Bridge: Ilham, Neida, Ilham & Neida]
Biar cerita dikenang indahnya
Jangan paksakan cinta 'kan ada
Haruskah kisah dinoda benci?
Harimu yang nanti akan cerah kembali (Kembali)
[Chorus: Neida, Ilham, Ilham & Neida]
Kita bagai bumi dan bulan
(Oh, kita bagai bumi dan bulan)
Berpasangan walau tak sejalan
(Berpasangan walau tak sejalan)
Mungkin kita harus belajar pada mereka
'Tuk tetap bahagia
[Post-Chorus]
(Kita bagai bumi dan bulan)
Kita bagai bumi dan bulan
Berpasangan walau tak sejalan, hmm
(Berpasangan walau tak sejalan)
Mungkin kita harus belajar pada mereka
'Tuk tetap bahagia
[Outro]
(Kita bagai, bumi bulan)
Kita bagai, bagai bumi bulan (Berpasangan, tak sejalan)
Bumi dan Bulan was written by Neida & Febrian Nindyo & Ezra Mandira.
Bumi dan Bulan was produced by Ezra Mandira & Tohpati.
HIVI! released Bumi dan Bulan on Wed Oct 30 2019.